Cara Membuat Widget di Blogger

Anang_at
Widget adalah menu menambahkan konten atau menu secra otomatis pada fitur blogger dan kode manual untuk menampilkan konten. Widget ini biasanya di sisi kanan, kiri, atas dan bawah (footer) semuai keinginan pembuat template blogger menu add widget yang di inginkan.

Contoh widget dapat menampilkan postingan baru, calender, postingan unggul dan masih banyak lagi.

Untuk add widget ini berada pada menu Tata Letak yang dapat kalian temui pada dasbor blogger setelah melakukan long  in ke www.blogger.com.

Bagaiman cara membuat widget di blogger secara otomatis 

1. Long in ke www.blogger.com
2. Pilih menu Tata Letak pada dasbor blogger

3. Klik logo tanda + atau Add widget / untuk bahasa indonesia Tambahkan Gadget
4. Pilih menu yang akan di pasang pada sidebar halaman utama blogger, untuk menambahkan konten dengan kode script pilih yang HTML/JavaScrit

Nah itu cara memasang konten pada widget di blogger, semoga panduan ini dapat bermanfaat. Terima kasih sudah menggujungi anangzd.com
Komentar